|
Satuan acara perkuliahan (sap)
|
Sana | 31.12.2019 | Hajmi | 84,81 Kb. | | #7255 |
SAP Mata Kuliah MS-125309 | Komputer dan Masyarakat |
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)
|
|
MS-125309
Komputer dan Masyarakat
|
Program Studi
Sistem Informasi
|
Tanggal Berlaku 01 September 2014
|
Revisi 1
|
Deskripsi:
Mata Kuliah Komputer dan Masyarakat memberi gambaran tentang pemanfaatan komputer di masyarakat, baik dari segi sejarah perkembangan komputer, sampai pada isu-isu pemanfaatan di dunia usaha, pendidikan, pemerintah, industri, dan masyarakat informasi.
Capaian Pembelajaran:
Menerapkan konsep dan teori dasar pemrograman komputer untuk membantu memecahkan masalah
Mengidentifikasi beberapa bahasa pemrograman beserta karakteristiknya
Pert. Ke-
|
Pokok Bahasan / Materi
|
Tujuan Instruksional Khusus
|
Teknik Pembelajaran
|
Media / Referensi
|
|
Pokok Bahasan :
Pengenalan Komputer
Materi :
Sejarah perkembangan alat hitung.
Sejarah perkembangan komputer generasi awal.
|
Mampu menjabarkan sejarah perkembangan alat hitung mulai dari manusia mengenal sistem bilangan, era sempoa, dan generasi awal komputer dengan teknologi tabung hampa.
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak dan mendiskusikan materi
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang sistem bilangan, alat hitung, dan teknologi tabung hampa.
Membuat ringkasan tentang kronologi perkembangan generasi awal komputer.
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Sejarah, Perkembangan dan kritik tentang teknologi maju
Materi :
Perkembangan komputer era integrated circuit (IC).
Komputer pada generasi sekarang.
|
Mampu menjabarkan sejarah perkembangan komputer dari era penemuan integrated circuit sampai sekarang.
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak dan mendiskusikan materi
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang semikonduktor, integrated circuit, chip, VLSI.
Membuat ringkasan tentang generasi komputer modern.
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Pemanfaatan komputer di masyarakat
Materi :
Pemanfaatan komputer pada berbagai bidang :
Pendidikan,
Pemerintahan,
Militer,
Transportasi,
Bisnis, dll
|
Mampu menjelaskan Pemanfaatan komputer di masyarakat
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang pemanfaatan komputer di masyarakat
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Komputer dan pendidikan
Materi :
Komputer dalam dunia pendidikan
Pemanfaatan Teknologi Informasi di Bid. Pendidikan
E-Learning
|
Mampu Menjabarkan Aplikasi E- Learning, Infrastruktur Pendukung E-Learning serta manfaatnya
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang computer dalam dunia pendidikan
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Komputer dan Pemerintahan
Materi :
Komputer dalam dunia Pemerintahan
E-Goverment
|
Mampu menjelaskan Komputer dan Pemerintahan
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang computer dalam dunia pemerintahan
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Komputer dan industry
Materi :
Komputer dalam dunia industri
|
Mampu menjelaskan Komputer dan Industri
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang computer dalam dunia industri
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Masyarakat Informasi
Materi :
Dampak Penggunaan Komputer Ke kehidupan Rumah Tangga dan Organisasi
|
Mampu Menjabarkan Pengaruh Penggunaan computer terhadap Kualitas Hidup Berumah tangga dan berorganisasi
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang masyarakat informasi
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Ciri-ciri Masyarakat dengan Teknologi Informasi Modern
Materi :
Trend Perkembangan teknologi Informasi saat ini
|
Mampu menjabarkan Perkembangan Trend terbaru teknologi saat ini, serta aplikasinya dalam masyarakat
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang trend perkembangan teknologi informasi saat ini
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Dunia Usaha
Materi :
Tantangan peluang karir dibidang Teknologi Informasi
|
Mengetahui Peluang-peluang karir dibidang Teknologi Informasi
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang peluang karir dalam bidang teknologi informasi
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Sistem Informasi E-Commerce dan E-Business
Materi :
Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Bisnis
|
Mampu Mengaplikasikan Teknologi Bisnis elektronik di Internet
|
Dosen memberikan sebuah kasus untuk dipecahkan mahasiswa
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang system informasi e-business dan e-commerce
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Keamanan Sistem Informasi dan Etika
Materi :
Kejahatan Komputer dan Keamanan Komputer
|
Mampu Menjabarkan Jenis-jenis Kejahatan Komputer serta cara pengamanan Komputer
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang keamanan system informasi
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Privacy dan Kejahatan Komputer
Materi :
Dampak computer dan Hubungan Sosial
|
Mampu Menjabarkan Pengaruh Komputer terhadap Pribadi dan sosial
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang privacy dan kejahatan komputer
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Etika pada bidang Komputer
Materi :
Perilaku Etis dalam Penggunaan Komputer
|
Mampu Menjabarkan Undang-undang Etika Dalam Pemberdayaan Teknologi Komputer
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang etika dalam bidang penggunaan komputer
|
1,2,3
|
|
Pokok Bahasan :
Profesionalisme Bidang Komputer
Materi :
Sertifikasi Keahlian di Bidang IT
|
Mengetahui Sertifikasi-sertifikasi keahlian dibidang IT
|
Dosen menjelaskan dengan menggunakan media LCD Projector
Dosen memberikan contoh
Mahasiswa menyimak, mendiskusikan materi, dan mengerjakan tugas dari dosen
Tugas:
Mencari tulisan/artikel di internet tentang profesionalisme bidang computer dan sertifikasi IT
|
1,2,3
|
Pustaka
Deborah Morkey, 2012, “Understanding Computers in a Changing Society”, Course Technologu Cengage Learning.
Lisa C. Kaczmarczyk, 2011, “Computers and Society: Computing for Good”, CRC Press
Joey F. George, 2003, “Computers in Society”, Prentice Hall
Disiapkan Oleh
Ketua Jurusan Sistem Informasi
I Dewa Ayu Eka Y, S.Kom., M.Kom.
NIDN. 1128078301
|
Diperiksa Oleh
Pembantu Ketua 1
Susanti M. Kuway, S.Kom., M.Kom.
NIDN. 1101027203
|
Disahkan Oleh
Ketua STMIK Pontianak
Sandy Kosasi, S.E., M.M., M.Kom.
NIDN. 1105116601
|
Program Studi Sistem Informasi – STMIK Pontianak
|
| |